Kamis, 28 Maret 2013

Taman Lingkungan Dihiasi Rumah Terbalik



Upside Down House Design, Canada
Taman kota ini dihiasi bangunan monumental berupa rumah terbalik sehingga mudah dikenali oleh masyarakat sekitarnya sebagai ciri suatu lingkungan. Bangunan ini terdiri dari material ringan dan tahan terhadap terpaan angin, curah hujan maupun tumpukan hujan salju.
Pada beberapa bagian di desain terbuka sehingga air maupun salju dapat turun secara gravitasi tanpa membebani bangunan tersebut. Bentuk rumah hanya sebagai dekorasi suatu taman dan sebagai pusat lingkungan bermain bagi anak anak ,remaja dan orangtua. Bangunan ini berdiri dengan kokoh walaupun nampak miring karena adanya beton bertulang yang ada di dalamnya.



The house is very impressive and unique